Kegiatan Sekolah

Kegiatan Sekolah

PENAMPILAN UNIK ISHARI SMEKALISH PAD...

Surabaya — Penampilan pada hari terakhir pondok ramadhan SMK Al Islah tergolong unik, pasalnya ISHARI (Ikatan Seni Hadrah Republik Indonesia) jarang kita jumpai di tingkat sekolah. "ISHARI Smekalish ini adalah ISHARI pertama di Indonesia yang diajarkan dan dibawakan pada tingkat SMK/SMA." hal tersebut disampaikan oleh pelatih ISHARI Smekalish. Beliau juga menambahkan "semoga ISHARI Smekalis...

Pelatihan Jurnalistik Bersama IMMI

Surabaya IMMI (Ikatan Media Mingguan Indonesia) mengadakan pelatihan jurnalistik di gedung Asrama Haji, Sukolilo Surabaya. pada tanggal 28 februari 2016. acara ini diikuti oleh wartawan dari berbagai media baik senior maupun junior di jawa maupun di luar jawa dan Sulawesi. Termasuk juga tim jurnalistik dari Smk Al-islah Surabaya. Pelatihan ini berisi tentang penyuluhan kepada para wartawan tentang...

PONDOK RAMADHAN KELAS 11

Surabaya — Sebenernya acaranya bagus-bagus aja, dan bertema religius tapi mungkin karena tim jamiyah masih belum ada prepare sebelumnya jadi agak aneh aja. hal tersebut disampaikan oleh Aurea Rita Neva Gianina selaku peserta pondok ramadhan.  Usai gelar pondok ramadhan untuk kelas 12, SMK Al-Islah kembali melaksanakan pondok ramadhan untuk kelas 11 tanggal 6&8 April 2023. Aurea R...

Latihan Purnasiswa

Ini adalah salah satu ekstrakulikuler yang cukup terkenal di SMK AL ISLAH yaitu ekstrakulikuler Acapella. Salah satu ekstrakulikuler ini akan di tampilkan di acara PURNASISWA KE VI SMK AL ISLAH yang akan dilaksanakan di GEDUNG JUANDA. Hampir semua ekstrakulikuler di SMK AL ISLAH di tampilkan di acara PURNASISWA ini. Dan hari ini adalah gladi kotor untuk acara PURNASISWA ke VI. 

Upacara Bendera

Untuk menghormati jasa para pahlawan, SMK AL-ISLAH mengadakan upacara bendera di setiap tanggal 17 Agustus yang dihadiri oleh setiap guru, staff dan siswa-siswi SMK AL-ISLAH.

News Breaking News

WISUDA PURNA SISWA SMK AL ISLAH SURABAYA 100& DINYATAKAN LULUS

SURABAYA— Wisuda Purna Siswa SMK Al Islah dilaksanakan pada tanggal 18 Mei 2024 bertempatan di Hotel Sinar 1 yang berlokasi di Jalan Raya Bandara Juanda No 36-40. Siswa siswi kelas 12 berjumlah...
25 Mei 2024